Jelang Idul Adha, Koramil Kenjeran Terus Cek Kesehatan Hewan Kurban.

    Jelang Idul Adha, Koramil Kenjeran Terus Cek Kesehatan Hewan Kurban.

    Koramil  0831/06 Kenjeran bersama instansi terkait terus mengecek kesehatan hewan kurban di seluruh wilayah teritorial Kenjeran, senin (04/06/2022).

    Serda Fatoni mengatakan, pengecekan terhadap hewan kurban ini untuk memastikan kesehatan hewan mengingat wabah penyakit mulu dan kuku (PMK) terhadap hewan ternak sudah meluas dan salah satunya ada di Surabaya.

    Ini langkah kita untuk mencegah PMK yang menular ke hewan kurban. Jadi kita cek hewan hewan yang sudah di vaksin maupun yang belum, ” katanya.

    "Sebentar lagi Idul Adha akan tiba, sehingga hewan kurban ini harus betul-betul terhindar dari PMK, agar aman untuk dikonsumsi", tandasnya.

    surabaya
    Arif Rido

    Arif Rido

    Artikel Sebelumnya

    Jelang Hari Raya Qurban Babinsa Giatkan...

    Artikel Berikutnya

    Blusukan Pasar Pucang Anom, Cek Harga dan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Meriahkan HUT Kodam XVII/Cenderawasih, Kodim 1710/Mimika Gelar Senam Dan Jalan Santai
    Prajurit Kodim 0830/Surabaya Utara  Asah Kemampuan Beladiri Taktis TNI AD
    Dalam Rangka HUT Kodam XVII/Cenderawasih, Kodim 1710/Mimika Gelar Bakti Sosial
    Dukung Program Hanpangan, Babinsa Medokan Ayu Bantu Petani
    Wujud Nyata Komitmen Babinsa Rungkut Dalam Mendukung Program Hanpangan

    Ikuti Kami