Ciptakan Kedekatan Warga Binaan Babinsa Koramil 03 Gubeng Laksanakan Komsos

    Ciptakan Kedekatan Warga Binaan Babinsa Koramil 03 Gubeng Laksanakan Komsos

    SURABAYA - Sertu Giarto Babinsa Koramil 0831/03 Gubeng bangun Komunikasi Dengan warga masyarakat dalam rangka mendukung kemajuan suatu wilayah di perlukan kerjasama antar instansi yang ada, agar kegiatan yang di laksanakan dapat berjalan dengan baik dan lancar. Selasa (05/10/22)

    Hal tersebut disampaikan Babinsa Sertu Giarto, komsos yang di lakukan ini merupakan sebagai bentuk kebersamaan dalam mendukung program pemerintah, khususnya di wilayah binaannya sekaligus mengetahui bagaimana kondisi keamanan di wilayah binaan.

    Dia menyebut, koordinasi yang di lakukan ini selain mendukung tugas wilayah dan Babinsa  juga harus terbangun hubungan yang harmonis terhadap semua instansi dan masyarakat yang ada di wilayah Kecamatan Gubeng.

    Dia menambahkan, komsos ini terus di lakukan di tengah masyarakat, bukan hanya di lingkungan pemerintah saja, ini sebagai wujud kebersamaan dalam merangkum informasi di suatu wilayah agar tercipta sinergitas yang kuat, " pungkasnya.

    surabaya
    Arif Rido

    Arif Rido

    Artikel Sebelumnya

    HUT Ke 77 TNI Kodim 0831 Surabaya Timur...

    Artikel Berikutnya

    Kejutan Polres Pelabuhan Tanjung Perak Kepada...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Hendri Kampai: Merah Putih, Bukan Abu-Abu, Sekarang Saatnya Indonesia Berani Jadi Benar
    Kodim 0831 Surabaya Timur Ikuti Apel Gelar Pasukan Pengamanan Pilkada Serentak 2024
    Optimalisasi Tugas, Koramil 0831/06 Kenjeran Lakukan Perbaikan Kendaraan Operasional
    Kodim 0831/Surabaya Timur Siap Amankan Pilkada Serentak 2024
    Peduli Warga Kurang Mampu, Babinsa Tambaksari Bersama Instansi Terkait Salurkan Bantuan Kursi Roda

    Ikuti Kami