Babinsa Koramil 0831/03 Gubeng Bersihkan Lingkungan Bersama Warga Baratajaya

    Babinsa Koramil 0831/03 Gubeng Bersihkan Lingkungan Bersama Warga Baratajaya

    SURABAYA - Minggu, 28 Juli 2024, Babinsa Kelurahan Baratajaya, Koramil 0831/03 Gubeng, Serka Joko M, bersama warga sekitar melaksanakan kegiatan kerja bakti di wilayah Baratajaya 17, RW 06, Kelurahan Baratajaya, Kecamatan Gubeng, Surabaya. Kegiatan ini merupakan wujud kepedulian dan semangat gotong royong dalam menyambut Hari Kemerdekaan Republik Indonesia ke-79.

    Serka Joko M bersama warga membersihkan lingkungan sekitar dengan membersihkan sampah, merapikan taman, dan mengecat fasilitas umum. Kegiatan ini bertujuan untuk menciptakan lingkungan yang bersih, sehat, dan indah.

    "Kegiatan kerja bakti ini merupakan bentuk partisipasi kami dalam menyambut HUT RI ke-79. Kami ingin mengajak masyarakat untuk bersama-sama menjaga kebersihan dan keindahan lingkungan, " ujar Serka Joko M.

    Kerja bakti ini juga menjadi ajang silaturahmi dan mempererat tali persaudaraan antara Babinsa dan warga masyarakat. Mereka bekerja sama dengan penuh semangat dan antusiasme untuk menciptakan lingkungan yang lebih baik.

    surabaya
    Arif Rido

    Arif Rido

    Artikel Sebelumnya

    Berita Rasa Aman Kegiatan Ibadah, Hal Ini...

    Artikel Berikutnya

    Sukseskan Kegiatan Ahad Dhuha di Masjid...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Sinergi TNI dan Forkopimcam Krembangan: Peringatan HUT TNI ke-79 Penuh Keakraban dan Semangat Persatuan
    Semangat Tak Kenal Lelah, Satgas TMMD Kodim 1805/Raja Ampat dan Warga Terus Bangun RTLH Meski Panas Terik Menghadang
    Babinsa Koramil 0831/07 Tenggilis Mejoyo Ajak Warga Jaga Kerukunan Bermasyarakat
    Perkuat Kemanunggalan TNI - Rakyat, Babinsa Koramil 0831/07 Tenggilis Mejoyo Gaungkan Pembicaraan Teritorial
    Pembinaan Teritorial, Babinsa Koramil 0831/03 Gubeng Jalin Sinergi dengan Security dan Masyarakat

    Ikuti Kami